8 Cara Download video di Snack Video Tanpa Watermark

Cara Download Video di Snack Video Tanpa Watermark – Aplikasi Snack Video merupakan salah satu paltform yang menyediakan berbagai macam video pendek di dalamnya.

Aplikasi ini sempat viral pada tahun 2019 karna ada isu yang mengatakan bahwa aplikasi ini membayar para penggunanya hanya dengan menyelesaikan beberapa misi.

Dan benar saja ternyata aplikasi ini benar-benar bisa menghasilkan uang hanya dengan beberapa misi seperti menonton video secara rutin setiap hari.

Di aplikasi snack video kamu bisa mengunduh video seperti halnya di Tik tok, namun untuk menghormati pemilik video pihak snack video menaruh watermark di video yang di unduh.

Namun tentunya WM atau Watermark ini cukup mengganggu karna menghalangi video, jadi saya akan memberikan solusi bagaimana cara untuk mengunduh video di snack video.

Tentunya tanpa WM atau Watermark melalui aplikasi Telegram  dan aplikasi lainnya yang baru-baru ini viral dan ramai di gunakan. Berikut ini Teknoking.ID bagikan beberapa cara download video di snack video tanpa watermark:

1. Cara Download Video di Snack Video Tanpa Watermark Lewat Telegram

Cara Download Video di Snack Video Tanpa Watermark Lewat Telegram

Cara Download Video di Snack Video Tanpa Watermark Lewat Telegram

Telegram merupakan aplikasi media sosial yang biasa di gunakan untuk bertukar pesan seperti aplikasi WA, namun aplikasi Telegram memiliki beberapa fitur yang cukup lengkap.

Seperti adanya bot yang menyediakan berbagai kegunaan, seperti bisa menonton Film, mendengar musik, dan berbagai macam bot lainnya yang sangat berguna. Jadi Telegram juga bisa untuk mengunduh video di snack Video bahkan tik tok pun juga bisa.

Berikut beberapa langkah yang perlu kamu lakukan untuk bisa mengunduh video di snack video tanpa WM atau Watermark.

  • Hal yang harus pertama kali kita lakukan adalah membuka aplikasi snack video. Hal ini untuk mencari video yang kita cari sebelum mengunduh video tersebut.
  • Carilah video yang ingin kita unduh, di mana video yang kita pilih akan kita hilangkan watermarknya.
  • Lalu jangan langsung unduh videonya terlebih dahulu, yang harus kita lakukan adalah klik bagikan video.
  • Salin tautan video yang sudah kita pilih, untuk hal ini kita harus perhatikan link nya jangan sampai linknya kadaluarsa atau hurufnya ada yang menghilang ini mengakibatkan link video kita akan rusak.
  • Selanjutnya bukalah telegram, di sini fungsinya untuk membuka bot yang ada di telegram khusus aplikasi Snack video.
  • Klik mulai maka kita akan dibawa ke obrolan yang ada di bot telegram.
  • Setelah itu masukan link video yang sudah kita ambil dari aplikasi Snack video di awal tadi. Pastikan kembali link nya agar tidak salah.
  • Setelah bot sudah membenahi video yang kita salin tadi, kita harus mengunduh video tersebut. Tetapi ingat video tersebut tidak akan langsung masuk ke galeri kita.
  • Selanjutnya tap ikon tiga titik di mana ikon tersebut untuk memilih lokasi unduh video dari snack video tanpa watermark di telegram.
  • Simpanlah video yang kita unduh di galeri kita dan pastikan galeri dan penyimpanan memori internal kita cukup.

2. Cara download Snack Video tanpa watermark melalui situs Experts Tool

 Situs Experts Tool

Situs Experts Tool

Anda juga bisa memanfaatkan situs Experts Tool untuk mendapatkan video-video menarik di snack video tanpa watermark lho, Berikut ini panduan step by step untuk mendownload video tanpa watermark:

  • Buka aplikasi Snack Video.
  • Carilah konten yang hendak diunduh.
  • Setelah itu, copy link dari konten Snack Video tersebut.
  • Keluar aplikasi Snack Video, kunjungi situs Experts Tool. Untuk selengkapnya, kamu bisa mengakses ke link berikut: https://www.expertstool.com/snack-video-downloader/.
  • Tempelkan link di kolom tersedia > Klik Download.
  • Tunggu hingga proses pengunduhan usai.
  • Proses selesai, video akan otomatis tersimpan di HP atau laptop kamu.

3. Cara download Snack Video tanpa watermark melalui situs Experts PHP

situs Experts PHP

situs Experts PHP

Selain menambah beban di memori smartphone kita, memang aplikasi terkadang juga menimbulkan iklan, maka dari itu tidak jarang orang yang malas memasang aplikasi tambahan untuk mengunduh video di snack video. Anda bisa menggunakan situs Experts PHP.

Situs ini bermanfaat untuk kita gunakan mendownload video di aplikasi snack video tanpa watermark, jadi tidak akan menambah beban memori HP kita. Berikut ini panduan mengunduh video dengan menggunakan situs ini:

  • Buka aplikasi Snack Video.
  • Carilah konten yang hendak diunduh.
  • Setelah itu, copy link dari konten Snack Video tersebut.
  • Keluar aplikasi Snack Video, kunjungi situs Experts PHP. Untuk selengkapnya, kamu bisa mengakses ke link berikut: https://www.expertsphp.com/snack-video-downloader.php/.
  • Tempelkan link di kolom tersedia > Klik Download.
  • Tunggu hingga proses download selesai.
  • Proses kelar, video akan otomatis tersimpan di HP atau laptop kamu.

4. Cara download Snack Video tanpa watermark melalui aplikasi FastSave

aplikasi FastSave

aplikasi FastSave

Meski aplikasi ini bukan secara khusus untuk mengunduh video dari aplikaasi snack video, lebih umum digunakan untuk mengunduh video instagram, akan tetapi juga bisa kita pakai untuk mendonwload video-video yang ada di snack video lho. Anda bisa mendownload konten dari Snack Video melalui aplikasi ini. Berikut ini tutorialnya:

  • Pertama silahkan buka aplikasi Snack Video
  • Carilah konten yang hendak diunduh
  • Setelah itu, copy link dari konten Snack Video tersebut
  • Keluar aplikasi Snack Video, download dan instal aplikasi FastSave.
  • Buka aplikasi > tempelkan link di kolom tersedia.
  • Klik Download dan tunggu hingga proses download selesai.
  • Proses kelar, video akan otomatis tersimpan di galeri.

Download Aplikasi FastSave

5. Melalui aplikasi Video Downloader for Snack Video

Video Downloader for Snack Video

Video Downloader for Snack Video

Selanjutnya anda juga bisa memanfaatkan aplikasi download video di snack video secara gratis tanpa watermark, nama aplikasinya adalah “Video Downloader for Snack Video”. Caranya sama saja dengan menggunakan aplikasi lainnya, untuk lebih jelasnya silahkan anda ikuti tutorial di bawah ini:

  • Buka aplikasi Snack Video.
  • Carilah konten yang hendak diunduh.
  • Setelah itu, copy link dari konten Snack Video tersebut.
  • Keluar aplikasi Snack Video, download dan instal aplikasi :Video Downloader for Snack Video“.
  • Buka aplikasi tersebut.
  • Tempelkan link di kolom tersedia.
  • Klik Download dan proses selesai. Video akan secara otomatis tersimpan di HP kamu.

6. Melalui aplikasi Video Downloader for Snack without watermark

aplikasi Video Downloader for Snack without watermark

aplikasi Video Downloader for Snack without watermark

Berikutnya kalian juga bisa mengunduh video-video kesukaan kalian di snakc video dengan menggunakan sebuah aplikasi yang tersedia di google playstore, nama aplikasinya ” Video Downloader for Snack without watermark”.

Silahkan anda pasang aplikasi tersebut di perangkat Android yang anda gunakan. Untuk lebih jelasnya silahkan ikuti panduannya berikut ini:

  • Pertama silahkan anda buka aplikasi Snack Video.
  • Pilih vudei yang mau anda download
  • Setelah itu, copy link dari konten Snack Video tersebut.
  • Keluar aplikasi Snack Video, download dan instal aplikasi Video Downloader for Snack without watermark di Play Store.
  • Kalau proses download sudah selesai, buka aplikasi tersebut.
  • Paste link konten Snack Video tadi di kolom tersedia.
  • Klik Download dan proses selesai. Video akan secara otomatis tersimpan di HP kamu.

7.  Cara Download Snack Video Online via Situs Gets Snack Video

Gets Snack Video 

Gets Snack Video

 Anda juga bisa menggunakan situs Gets Snack Video untuk mengunduh video di snack video tanpa watermark lho. Di bawah ini adalah tutorial cara mengunduh video dengan format Snack Video MP4 tanpa adanya tanda air melalui situs online, yakni dengan Gets Snack Video.

Pengguna tidak harus login dengan memasukkan username Snack Video, serta proses unduhnya juga cepat. Yuk cek bagaimana cara donwloadnya berikut ini:

  1. Buka aplikasi Snack Video.
  2. Pilih video yang ingin kamu download.
  3. Klik “Share”, dan klik “Copy Link” dari video tadi.
  4. Keluar aplikasi, buka situs Gets Snack Video (https://getsnackvideo.com/).
  5. Klik tombol “Download”, tunggu sampai proses selesai.
  6. Video pun akan otomatis tersimpan di galeri ponsel atau laptop kamu.

8. Cara Download Snack Video Tanpa Watermark lewat Paste Download

Paste Download

Paste Download

Terakhir anda juga bisa menggunakan situs Pastedownload. Situs Paste Download sendiri adalah salah satu situs web untuk membantu kamu download Snack Video tanpa watermark. Situs web ini mendukung lebih dari 500+ video, mekanisme unduhan yang bisa di-pause dan resume, serta tidak mengandung banyak iklan.

Untuk anda yang mau memanfaatkan situs PasteDownload untuk mengunduh video di snack video tanpa watermark, silakan ikuti instruksi dari Jaka berikut ini.

  • Buka aplikasi Snack Video
  • Cari video yang ingin diunduh
  • Klik “Share”, dan klik “Copy Link” dari video tadi.
  • Buka situs web PasteDownload di sini
  • Paste link tadi di kolom yang tersedia
  • Klik Download
  • Silahkan download video yang tersedia

Baca Juga: Cara Mencairkan Bonus Dadakan Lazada Menjadi Uang!!

Itu penjelasan dan solusi yang bisa kamu lakukan untuk mengunduh video di snack video tanpa Watermark atau WM. Terima kasih telah membaca artikel ini sampai akhir dan semoga bermanfaat.

Leave a Reply